Hiduplah Allah Tritunggal Mahakudus dalam hati Kita dan Hati Semua Manusia
Pujian dan syukur atas Rahmat Allah Tritunggal Mahakudus yang menganugerahkan imam baru melalui Serikat Sabda Allah:
P. Yetva Softiming Letsoin, SVD
Putra dari Pasangan Bapak Herman Tompong dan Ibu Veronika Ajuk
Motto Tahbisan
"Engkau tahu, bahwa aku mengasihi Engkau"
(Yoh 21:17)
Dengan segala kerendahan hati kami mengundang para Romo, Suster, Bruder, Frater, Bapak, Ibu, Saudara/i untuk menghadiri perayaan tahbisan Imamat yang akan dilaksanakan pada:
Kami juga mengundang Para Imam, Suster, Bruder, Frater, Bapak, Ibu, Saudara/i untuk menghadiri Perayaan Misa Sulung dari Pater Coyn, SVD yang akan dilaksanakan pada:
Sabtu, 11 Oktober 2025
00Hari
00Jam
00Menit
00Detik
Misa Sulung
Sabtu, 11 Oktober 2025
10.00 WITA Sampai Selesai
Lapangan SDI Watu Paci, Tolok, Desa Lenang, Kec Lamba Leda Selatan, Manggarai Timur, NTT